Visi dan Misi

Selengkapnya

Tentang Sekolah

Selengkapnya

Kepala Sekolah

Assalamu’alaikum Wr.Wb

Panjatan syukur pada Allah Tuhan Yang Maha Esa, disertai ucapan terima kasih kepada Tim IT SMA Negeri 1 Grati yang mampu mengembangkan Web Sekolah sehingga lebih inovatif dalam rangka meningkatkan layanan dan mutu pendidikan. Apa yang diharapkan warga sekolah untuk menyediakan akses dan berbagai informasi guna mengembangkan dan memperlancar semua sistim yang ada di sekolah bisa terfasilitasi terutama dalam mengembangkan kegiatan pembelajaran.

Kemajuan Teknologi Informasi dapat dimanfaatkan untuk proses pembelajaran lebih inovatif, juga untuk penyebarluasan informasi dari semua kegiatan pendidikan yang dilakukan di  sekolah, sehingga yang membutuhkan informasi termasuk stake holder dapat terfasilitasi. Sebagai media informasi dan pembelajaran, Website sekolah dapat memuat berbagai artikel pembelajaran, materi esensial , bahkan dapat memberikan tugas mandiri kepada peserta didik. Seperti inilah pembelajaran yang berbasis Teknologi Informasi yang mengikuti revolusi industri 4.0 bahkan diatasnya.

Website sebagai sarana promosi sekolah sangat efektif, berbagai kegiatan dan prestasi   sekolah dapat diunggah, disertai gambar-gambar yang relevan, masyarakat dapat mengetahui seperti apa profil SMA Negeri 1 Grati

Website dapat dijadikan media komunikasi dan konsolidasi antara sekolah, komunikasi antar guru dan peserta didik, komunikasi antar sekolah dengan orang tua, bahkan komunikasi dengan alumni. 

Masih perlunya dikembangkan terus Web SMA Negeri 1 Grati, oleh karena itu kami akan terus mengupdate diri, sehingga isi dan mutunya akan selalu lebih baik. Terima kasih dan selamat pada Tim IT, maju terus untuk kemajuan SMA Negeri 1 Grati menjadi lebih pintar, cerdas, berbudaya, serta berakhlakul karimah. AMIN

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

 

Grati, Augt 2019

Kepala SMAN 1 Grati

ttd

Drs. H. Achmad Zaenal P, M. Pd

BERITA

HUT SMANEGRA 39


Kamis, 21 Desember 2023 06:08 WIB

Selama 39 tahun SMA Negeri 1 Grati sudah bersama-sama memperjuangkan pendidikan demi mencerdaskan anak bangsa Indonesia, sebagimana yang tertuang pada...

Lanjut Baca

Festival Literasi Bahasa dan Sastra


Sabtu, 2 Desember 2023 14:25 WIB

Salam Literasi! 28 Oktober merupakan tonggak sejarah resminya Bahasa Indonesia sebagai Bahasa Bangsa Indonesia. Momentum sejarah Kongres Pemuda kedua ...

Lanjut Baca

SA’AREH SOBUNG POLUSI 2023-Satu Hari Tanpa Polusi


Sabtu, 2 Desember 2023 13:53 WIB

Pada umumnya semua makhluk hidup khususnya manusia bergantung pada keadaan lingkungan disekitarnya yaitu berupa sumber daya alam yang dapat menunjang ...

Lanjut Baca

Guru